Laman

Cari Blog Ini

Rabu, 27 Agustus 2008

Motor Jawa Perak 250

Yuk bernostalgia dengan produk unik dan antik di jaman bahela akan sepeda motor yang sempat merajai dunia per-sepeda motoran baik untuk kebutuhan pribadi hingga militer dan olah raga. Inila di SEPEDA MOTOR JAWA. Kalau mau lihat gambarnya biar agak jelas silahkan klik pada masing-masing gambarnya!
13k photo of 1946 Jawa 250 Perak24k photo of 1954 Jawa 250/11 Perak of Leif-Erik Jordan23k photo of 1947 Jawa 250 Perak
Spesifikasi :
Tahun18k photo of 1947 Jawa 250 Perak pembuatan: 1946 - 1954
Total Produksi: +/- 180.000 units termasuk yg 350cc Jawa motorcycles (Ogar?)
Mesin : 9hp/4250rpm, 1-cyl 2-stroke, 248,5cc
Bore/Stroke: 65/75 mm
Pistons tanpa deflector
Panjang : 2000mm, width: 700mm, height: 950mm
Lingkar roda: 1330mm
Dinamo-battery ignition 45W, 6V
Percepatan Gigi : 4 speed, foot-controlled, terpasang di dalam mesin37k photo of 1949 Jawa 250 Perak
Kerangka bodi terbuat dari pipa
Shock-absorbers on both wheels
Berat : 115 kg
Kecepatan Maksimum : 100 km/h
Ban : 3,00x19 inches
Kapasitas tangki BBM: 12 L (13 L by another source)
Konsumsi BBM : 2,5-3 L/100km13k photo of 1948 Jawa 250 Perak

Model ini sangat ngetren di Paris pada pertengehan 1946 dan sipamerkan pada pekan pameran Paris International Exhibition, dan memperoleh medali emas. Motor Jawa 250 telah mampu memenuhi kebutuhan akan sepeda motor untuk kebutuhan konsumsi dan olah raga.



Selama pendudukan Jerman, sepeda motor Jawa ini sebenarnya dirancang dengan dilengkapi berbagai perlengkapan senjata dalam peperangan. Namun tidak untuk keperluan sipil karena dilarang. Insiyur Nevertheless Czechoslovakian kemudian merekayasa sedemikian rupa Sepeda Motor Jawa ini sehingga terciptalah merek Wehrmacht. Hingga pada tahun 1944, sebanyak 20 unit sepeda motor Jawas langsung diterjunkan di jalan raya guna uji coba, dan diantaranya mampu menjelajah jarak 100.000 km. Seluruh sepeda motor Jawas ini di produksi dan berlabel buatan German.

Jawa on big 77k picture here is owned by F. Menclik from Ricany, Czechoslovakia.77k photo of 1946-1954 Jawa 250
Photos and data are from : "Svet Motoru" magazine, Czechoslovakia, "Moto" magazine, Russia,
Miroslav Jana, Prague,
Kruse International,
Robert Baumann, Austria, Robert is owner of this March 1953 Jawa on the pictures (homepage),
Veteran Bazar & Museum, Czech Republic,
Association of Collectors of Historical Vehicles in Slovak Republik,
Motorrad Markt magazine, Germany,
"Motorrad classic", Germany,
Leif-Erik Jordan, Norway. Leif-Erik is owner of pictured 1954 Jawa 250/11.
One of the pictured motorcycles belongs to Уlafur Th Уlafsson (Iceland).

Who can tell anything about this Duna sidecar with 1953 Jawa of Robert Baumann? Please tell to Robert and to me.

If you have anything to add, ask or correct me, you are welcome to write me by E-mail Contact. Andrei Bogomolov.



Entrance   Gallery   Motorcycles   Jawa   Sale   Links


Last updated 13 IV 2002.

Tidak ada komentar: